Firmware Maxtron V13 Diamond Fix Blank TESTED

Baca Juga

Yuksoftware.com - Akhirnya setelah beberapa lama menghilang dari peredaran dunia maya saya dapat kembali bekerja secara online untuk membantu sobat semua menghadapi masalah software khususnya dibidang service handphone. Sebelumnya mohon maaf ya guys lama menghilang dikarenakan bentrok akibat liburan yang panjang dan juga saya mengalami kerusakan komputer dan diharuskan untuk penggantian yang baru hihihi...

Baiklah.. Pada episode kali ini saya ingin berbagi Firmware Maxtron V13 Diamond atau versi Maxtron V13 yang terdapat tombol tengahnya. Perhatikan gambar dibawah ini untuk memastikan. Jika ponsel yang sedang sobat kerjakan tidak terdapat tombol tengahnya silakan mengarah ke laman firmware gratis berikut DISINI. Mohon maaf firmware ini tidak dapat saya berikan secara percuma ya guys.. Yuk langsung aja dimulai panduannya guys..

Maxtron V13 Diamond

BAHAN DOWNLOAD

Password bermahar pulsa 10k atau $1 via PAYPAL. Silakan SMS / WA ke
087775610999 / 08971769696

TUTORIAL FLASHING

  • Download dan extract bahan yang di butuhkan di atas
  • Install driver (jika sudah pernah install lewatkan langkah ini)
  • Buka ResearchDowload.exe atau UpgradeDownload.exe
Research Download 1

  • Klik Load Packet di sebelah kiri atas pada research download kemudian masukan file .pac yang sudah di download dan di extract tadi
Research Download 2

  • Selanjutnya klik Start Downloading untuk memulai proses flashing
Research Download 3

  • Sambungkan ponsel ke komputer dengan kabel usb dalam keadaan mati sambil menekan tombol Volume (+) / (-) agar dapat terditeksi oleh komputer maka flashing pun akan berjalan secara otomatis
  • Tunggu hingga proses selesai di tandai tulisan Passed berwarna hijau
Research Download 4

  • Lepaskan kabel usb dan silakan coba hidupkan ponsel
  • Semoga sukses sob.. :)
Catatan
Cara default seperti ini tidak akan menghapus imei pada ponsel sobat. Tidak perlu mengutak-atik pengaturan lainnya agar imei dan nv tetap terjaga dan signal tetap terjaga stabilitasnya. Segala resiko yang sobat terima ditanggung sendiri ok.. Sebisanya saya akan membantu via WA kalau diperlukan.

Sekian Artikel Mengenai Firmware Maxtron V13 Diamond Fix Blank TESTED. Terima Kasih Dan Semoga Bermanfaat. Jika Berkenan Silakan Tinggalkan Komentar Atau Share Artikel Ini. Salam Sukses Selalu..


EmoticonEmoticon