Cara Memperbaiki Asus Zenfone 5 (T00F) Imei Null, Baseband Unknown WORKED

Baca Juga


BAHAN YANG DIBUTUHKAN

Catatan
Pada kasus yang YS tangani ini ketika ponsel di terima sudah ber OS lollipop 3.24.40.87. Imei dan baseband hilang di karenakan user melakukan reset pabrik. Cara ini mungkin tidak akan berfungsi jika IC Baseband ponsel telah rusak. Tapi gak ada salahnya jika mau di coba...


 LANGKAH-LANGKAH
  • Download dan extract bahan yang dibutuhkan diatas
  • Install driver (jika sudah pernah install lewatkan langkah ini)
  • Ganti nama file 2.21.40.30_ww_recovery.img menjadi recovery.img dan UL-ASUS_T00F-WW-2.21.40.30-user.zip menjadi update.zip kemudian taruh bersamaan di dalam folder adb
  • Masuk ke droid mode atau fastboot mode dengan cara tekan dan tahan tombol Volume (+) + Power hingga muncul gambar seperti dibawah lalu sambungkan ponsel ke komputer menggunakan kabel usb
Droid Mode

  • Buka START.cmd dalam folder adb kemudian ketik perintah di bawah ini
  • fastboot flash recovery recovery.img
CMD

  • Jika sudah selesai dan sukses selanjutnya masuk ke recovery mode dengan menekan tombol volume untuk navigasi dan tombol power untuk memilih
  • Pada tahap ini YS asumsikan ponsel sudah di flash recovery ke versi 2.21.40.30 (jika belum / gagal ulangi lagi dari tahap 4)
  • Tekan dan tahan tombol Power kemudian tekan tombol Vol (+) untuk memunculkan menu pada mode recovery
  • Pilih apply update from ADB (ingat posisi kabel usb tetap tersambung)
Droid Mode 1

  • Ketik perintah di bawah ini pada START.cmd
  • adb sideload update.zip
  • Tunggu hingga proses selesai 100% kemudian reboot ponsel (pada tahap ini kemungkinan besar ponsel menjadi bootloop atau hanya loading logo saja)
  • Solusi untuk memperbaiki masalah bootloop tersebut adalah dengan cara melakukan hard reset / factory reset di menu recovery
  • Tekan dan tahan tombol Volume (+) + Power hingga ponsel restart sendiri kemudian pilih FACTORY RESET
Droid Mode 2

  • Loading pertama kali membutuhkan waktu kurang lebih 5-10 menitan
  • Semoga sukses..  :)


Sekian Artikel Mengenai Cara Memperbaiki Asus Zenfone 5 (T00F) Imei Null, Baseband Unknown WORKED. Terima Kasih Sudah Berkunjung Ke Blog Ini. Semoga Dapat Bermanfaat Buat Semua. Mohon Maaf Jika Ada Kesalahan Silakan Beri Komentar.. Salam Sukses Selalu..


EmoticonEmoticon